soal komposisi fungsi dan invers fungsi
nama:shafira putri setiawan
kelas:x mipa 2
SOAL KOMPOSISI FUNGSI SERTA JAWABAN
Contoh Soal 1
Diberikan dua buah fungsi yang masing-masing f (x) dan g (x) berturut-turut yaitu:
f (x) = 3x + 2 dan g (x) = 2 - x
Tentukanlah:
a) ( f o g ) (x) &
b) ( g o f ) (x)
Data Jawaban :
f (x) = 3x + 2
g (x) = 2 - x
a) ( f o g ) (x)
“Masukkanlah g (x) nya ke f (x)”
hingga menjadi:
( f o g ) (x) = f ( g (x))
= f (2 - x)
= 3 (2 - x) + 2
= 6 - 3x + 2
= - 3x + 8
b) ( g o f ) (x)
“Masukkanlah f (x) nya ke g (x)”
Hingga menjadi:
( f o g ) (x) = g ( f (x))
= g (3x + 2)
= 2 - (3x + 2)
= 2 - 3x - 2
= - 3x
Contoh Soal 2
Diketahui fungsi f (x) = 3x - 1 dan g (x) = 2x2 + 3. Nilai dari komposisi fungsi ( g o f ) (1) =….?
A. 12
B. 8
C. 7
D. 11
E. 9
Jawaban
Diketahui:
f (x) = 3x - 1 dan g (x) = 2x2 + 3
( g o f ) (1) =…?
Masukkanlah f (x) nya pada g (x) lalu isi dengan 1
( g o f ) (x) = 2(3 x - 1)2 + 3
( g o f ) (x) = 2 ( 9x2 - 6x + 1) + 3
( g o f ) (x) = 18x2 - 12x + 2 + 3
( g o f ) (x) = 18x2 - 12x + 5
( g o f ) (1) = 18(1)2 - 12 (1) + 5 = 11
Contoh Soal 3
Diberi dua buah fungsi:
f (x) = 2x - 3
g (x) = x2 + 2x + 3
Jika (fog) (a) adalah 33, tentukanlah nilai dari 5a
Jawaban:
Cari terlebih dahulu (fog) (x)
(fog) (x) = 2 (x2 + 2x + 3) - 3
(fog) (x) = 2 x2 + 4x + 6 - 3
(fog) (x ) = 2 x2 + 4x + 3
33 sama dengan 2a2 + 4a + 3
2a2 + 4a + 3 = 33
2a2 + 4a - 30 = 0
a2 + 2a - 15 = 0
Faktorkan:
(a + 5) (a - 3) = 0
a = - 5 atau a = 3
Hingga
5a = 5 (−5) = −25 atau 5a = 5 (3) = 15
Komentar
Posting Komentar